Negara Yaman Utara

Republik Arab Yaman
الجمهوريّة العربية اليمنية
al-Jumhūrīyah al-`Arabīyah al-Yamanīyah
 1962–1990 
BenderaLambang
 
Republik Arab Yaman (bahasa Arab: Al Jamhūrīya al Arabiya al Yaman) atau Yaman Utara adalah sebuah bekas negara yang kini terletak di sebelah utara Yaman.
Negara ini beribukotakan Sanaa dan bersatu dengan Yaman Selatan untuk membentuk Republik Yaman pada 22 Mei 1990.

Presiden Republik Arab YamanSunting

  • as-Sallal (1962 – 1967)
  • al-Irjani (1967 – 1974)
  • al-Hamadi (1974 – 1977)
  • al-Gashmi (1977 – 1978)
  • Ali Abdullah Saleh (sejak 1978; saat ini juga Presiden Republik Yaman)
Itu saja Yang saya bisa jelaskan tentang Negara Yaman Utara... jika ada kesalahan kata mohon dimaafkan dan sampai jumpa lagi di artikel selanjutnya.... byee byee byee...😍😘😎😚😙😱

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.