Negara Lebanon dan Keunikannya

Republik Lebanon
الجمهوريّة اللبنانيّة
Al-Jumhūrīyah al-Lubnānīyah (Arab)
République libanaise (Perancis)
BenderaLambang
Moto: كلنا للوطن للعلى للعلم
Kullunā lil-waṭan, lil-ʻula, lil-ʻalam
(Arab: "Kita semua untuk negara, untuk kemuliaan, untuk bendera")
Lagu Kebangsaan: 
النشيد الوطني اللبناني
An-Našīd al-Waṭaniyy al-Lubnāniyy 
Republika Lebanon adalah sebuah negara di Timur Tengah, sepanjang Laut Tengah, dan berbatasan dengan Suriah di utara dan timur, dan Israel di selatan. Bendera Lebanon menampilkan sebuah pohon aras berwarna hijau dengan latar belakang putih, diapit oleh dua garis merah horisontal di atas dan bawahnya. Karena keanekaragamannya yang sektarian, Lebanon menganut sebuah sistem politik khusus, yang dikenal sebagai konfesionalisme, yang dimaksudkan untuk membagi-bagi kekuasaan semerata mungkin di antara aliran-aliran agama yang berbeda-beda.Nama Lebanon ("Lubnān" dalam bahasa Arab standar; "Lebnan" atau "Lebnèn" dalam dialek setempat) berasal dari akar bahasa Semit"LBN", yang terkait dengan sejumlah makna yang berhubungan erat dalam berbagai bahasa, seperti misalya putih dan susu. Ini dianggap sebagai Referensi kepada Gunung Lebanon yang berpuncak salju.Nama ini muncul dalam tiga dari 12 lempengan Epos Gilgames (2900 SM), teks perpustakaan Ebla(2400 SM), dan.Alkitab.Kata Lebanon juga disebutkan 71 dalam Perjanjian Lama.
Keunikan dari Negara Lebanon:
  1.  Sebelum perang Saudara Lebanon (1975-1990), negara ini menikmati ketenangan dan kemakmuran yang relatif, didorong oleh sektor pariwisata, pertanian, dan perbankan dalam ekonominya. 
  2. Lebanon dianggap sebagai ibukota perbankan di dunia Arab dan umumnya dianggap sebagai "Swiss di Timur Tengah.
  3. Karena kekuatan finansialnya, Lebanon juga menarik banyak sekali wisatawan, hingga ibukotanya, Beirut, dirujuk oleh banyak orang sebagai "Parisnya Timur Tengah.
Itu saja Yang saya bisa jelaskan tentang Negara Lebanon .....
Sampai jumpa lagi.....byeeee byeee😎😇😍😚😙😳





Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.